Kamis, 02 Mei 2013

Kekuatan Doa dan Arti Dari Kesabaran

Kekuatan Doa dan Arti Dari Kesabaran - Hi sobat BagusPost Blogs dibalik saya mengupdate tutorial-tutorial saya disini akan mencoba menulis sebuah ilmu saya yang pernah sata dapatkan didunia ini,Agar bermanfaat bagi saya juga dan teman-teman saya yang membacanya.

Apa arti Do'a itu?

Jik Do'a menurut islam adalah memohon atau meminta suatu yang bersifat baik kepada Allah
SWT seperti meminta keselamatan hidup, rizki yang halal dan keteguhan iman. Sebaiknya kita berdoa kepada Allah SWT setiap saat karena akan selalu didengar olehNya.

Terkadang kita lupa berdo'a karena kesibukan-kesibukan di dunia yang hanya mimpi ini.Do'a adalah senjata bagi kaum manusia untuk mengkuatkan diri.Manusia tanpa do'a adalah sombong,Mengapa begitu?Ya karena manusia yang tak pernah berdo'a kepada tuhan ia telah mendahului tuhannya dan maka manusia itu adalah sombong.Ane punya cerita mungkin sobat yang membacanya bisa lebih bersemangat,Amiin.

Miskin orangnya tapi kaya hatinya,Begitupun sebaliknya orang kaya.Disebuah desa kecil ada seorang anak muda,Anak muda tersebut hidup sendirian karena kedua orang tuanya telah meninggal dunia.Keinginan anak mudah tersebut ingin bersekolah dan hidup yang dermawan,Boleh dikata anak muda tersebut rajin sholat dan berdoa kepada allah swt.Karena keinginannya yang kuat untuk bersekolah seperti teman-teman yang lainnya anak muda tersebut bekerja di ladang milik orang lain,Ya kalau dibilang upahnya banyak sih nggak,Tapi cukup untuk makan sehari-hari.

Terkadang ada orang yang membantu anak muda tersebut ialah membantu memberikan makan,Tetapi tidak membantu sekolah,Cita-cita yang kuat anak muda itu bekerja keras untuk bisa bersekolah nanti dan bisa menjadi penerus bangsa.Do'a terus berjalan seiring waktu,Hampir 5 bulan lamanya anak muda tersebut hampir putus asa,"Aku sudah tidak kuat lagi jika terus-terusan begini,Apakah aku harus bersekolah? Itulah yang diucapkan anak muda tersebut ketika putus asa.Tetapi demi cita-citaia bertekad dengan motivasi-motivasi yang telah anak muda camkan dari kedua orang tua semasa hidupnya.Suatu ketika anak muda teringat dengan ucapan Alm orang tuanya,Beliau memberikan nasihat kepada anak muda tersebut agar selalu berdoa dan berdoa dimanapun berada.Anak muda itupun terus melakukan seperti yang telah pesankan dari Alm orang tuanya kepada Anak muda tersebut.Ketika ingin keluar/masuk rumah ia selalu berdo'a dan dimanapun anak muda tersebut berada.Hari demi hari ia lakulan dan terus bekerja di ladang orang,Suatu ketika pemilik ladang berkata "Ambillah ladangku ini," kata pemilik ladang,Anak muda itu terkejut mendengarnya "Jangan bercanda pak" jawab anak muda tersebut.Pemilik ladang terus memaksa untuk mempercayainya dan ladang pun milik anak muda tersebut,Anak muda itu bersyukur kepada Allah karena doa selama ini telah ia kabulkan untuk menjadi orang dermawan,Matahari terus berjalan ke ufuq barat,Saatnya anak muda pulang untuk menunaikan ibadah sholat asyhar,dengan hati yang gembira.Pada pagi harinya anak muda itu terkejut lagi melihat sosok orang kota yang membawa mobil kedepan rumahnya,"Cari siapa ya pak¿" tanya anak muda,"Saya mencari yang punya rumah ini" jawab orang kota tersebut."Saya yang punya rumah ini pak!" dengan hati-hati was-was.

Orang kota tersebut memberikan uang untuk kebutuhan sekolahnya,tetapi anak muda tersebut tidak percaya itu,Orang kota pun membujuk agar mempercayainya,Anak muda tersebut menangis,"Terima kasih ya Allah,Engkau telah mengabulkan do'a hamba selama ini" kata anak muda tersebut dengan ucapan syukur dan haru.Hari demi hari berlalu,Kesuksean anak muda itu tercapai.

#Pesan Moral ;

Untuk mendapatkan sesuatu tidak harus instan,Bagaimana tuhan menguji kesabaran kita jika sesuatu yang ingin kita punya,Kesabaran adalah obat untuk lebih bekerja keras,dan Do'a adalah senjata bagi kita untuk terus maju.Percayalah itu kawan.Tuhan pasti memberikan yang terbaik bagi kita pada waktunya.

Maaf ye kalau ada yang salah-salah kata mulai dari huruf,paragraf dan alur ceritanya,Karena saya juga manusia sama seperti anda-anda semua yang tak pernah luput dari kesalahan.Maklum admin baru belajar nulis nih :).hehehehe.
Jika artikel ini merasa bermanfaat bagi agan silahkan disedot,asal kasik sumbernya ya.Sekian dulu artikel tentang Kekuatan Doa dan Arti Dari Kesabaran semoga bermanfaat.

28 komentar:

  1. skalian kunkungi blog ane yg ni gan d follback ya, thanks gan

    BalasHapus
  2. Doa kita saja tidak cukup tanpa adanya doa restu orang tua
    #MAHASISWA GO BLOG

    BalasHapus
  3. Terima kasih sharenya... mencerahkan..

    BalasHapus
  4. doa dan pesan orang tua yang diindahkan sama dengan berbakti kepada orang tua, dan balasannya adalah Allah ridho dengan doa orang tuanya.
    cerita penuh hikmah mas

    BalasHapus
  5. @ Arie Apthanta ; oke gan.

    @ van buseng :Iya mas.betul itu.

    @ Bang Ancis Posterous : Iya gan.

    @ Agus Setya ; Iya mas,thx

    BalasHapus
  6. ea...mas kekuatan doa bisa kita perbanyak dengan memohon restu dari banyak orang...karena kita ndak tau dari ucapan siapa doa itu terkabul... :)

    Kebetulan nanti malam...saya juga akan posting hal yg sama... :)

    BalasHapus
  7. wah siapakah anak muda tersebut admin kah?? hmm mesti banyak bersabar nih dalam menghadapi kehidupan dan terus berdoa.

    BalasHapus
  8. info yang menarik dan keren banget. kunjungi balik www.ankurniawan.blogspot.com

    BalasHapus
  9. terima kasih banyak sudah mau share.
    Artikel yang luar biasa dan, sangat bermanfaat. makasih infonya
    di tunggu artikel berikutnya.

    BalasHapus
  10. @ budi os 19 : Ya mas.heeheh.Karena doa adalah kunci manusia untuk sukses.


    @ cik awi : Hanya ilustrasi saja gan.


    @ Ahmad Nur Kurniawan ;Oke sob meluncur.

    @ Samsoftware-cyber ; Iya mas,Terima kasih atas pujiannya.

    BalasHapus
  11. Memang benar artikel ini
    Sangat bermanfaat

    BalasHapus
  12. kenapa dunia ini tidaka da yg instant? hehe,walaupun mi instant,tapi masaknya gak instant,

    Visit ya

    BalasHapus
  13. emmm betul mas...setuju sekali, tidak ada yg instan di dunia ini :)
    blog nya saya follow yak...

    BalasHapus
  14. artikel yang bermanfat sob

    doa adalah senjata bagi orang mukmin, kekuatannya luar biasa

    BalasHapus
  15. bener mas bos doa ada lah bnyak arti yng kita dpat sbelumnya dari arti kmari. Trmksh dah berbgi mas.

    BalasHapus
  16. Maf sobat, saya nyimak dulu ... kalau sempat koment balik yah .. lagi buru2 nih ... :D

    BalasHapus
  17. Bener ntu gan,..
    Tapi ntuk sabar itu susah gan.
    Ada tipsnya ga?

    BalasHapus
  18. artikelnya bermanfaat gan :)

    BalasHapus
  19. Selain doa harus ada usaha karena Doa untuk membuka jalan dan usaha untuk menempuh jalan :D

    BalasHapus
  20. Mantap banget mas artikelnya :)

    BalasHapus
  21. Selamat Malam Sobat, Izinkan saya untuk membaca isi postingan blog mu ya..

    Jangan lupa anda mampir ke blog saya yang sederhana...

    Oiya Kalo bisa sihh Klik juga G+ nya...

    Makasih Sebelumnya..

    Selamat malam, selamat beristirahat...

    BalasHapus
  22. Orang yang sabar adalah orang yg selalu di lindungi, alquran sendiri mengatakan, bahwa beruntunglah bagi org yg sabar
    artikel yg bagus dan bermanfaat kawan terima kasih

    BalasHapus
  23. Berusaha dengan sungguh2, sabarr, dan disertai dengan do'a menyerahkan diri kpada yang Kuasa. Karena DIA lah yang Maha Kuasa. Salam.

    BalasHapus
  24. luar biasa. bener banget. doa itu yang akan menentukan setiap langkah yang bukan instan dari kita. kita bisa melangkah karena doa2 yang menyertai perjalanan kita

    BalasHapus
  25. memang tuhan menguji kit dan kita harus bersabar untuk mendapatkan pengabulan doa

    BalasHapus
  26. Doa dan kesabaran hubungannya sangat erat, karena kita berdoa itu tidak langsung dikabulkan oleh Allah karena Allah ingin menguji seberapa sabar kita menunggu. :D

    BalasHapus